Melita Midwife
Kamis, 07 Mei 2015
Rabu, 06 Mei 2015
BIODATA MELITA
MELITA
- NAMA : MELITA
- TTL : PACITAN,25 AGUSTUS 1995
- ALAMAT :DESA PUCANGOMBO,KECAMATAN TEGALOMBO,KABUPATEN PACITAN,PROVINSI JAWA TIMUR
RIWAYAT PENDIDIKAN : SD: PUCANGOMBO TEGALOMBO SMP : HASYIM ASY"ARI TULAKAN SMA : SMAN 2 NGADIROJO PT : AKADEMI KEBIDANAN HARAPAN MULYA PONOROGO.
Alat Kontrasepsi Dalam Rahim (AKDR) (Intra Uterine Device = IUD)
ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM (AKDR)
(INTRA UTERINE DEVICES = IUD)
1.
Suatu alat atau benda yang dimasukkan ke dalam rahim yang sangat efektif,
reversibel dan berjangka panjang, dapat dipakai oleh semua perempuan usia
reproduktif (Saefuddin, 2003)
2.
AKDR adalah suatau usaha pencegahan kehamilan dengan menggulung secarik kertas,
diikat dengan benang lalu dimasukkan ke dalam rongga rahim (Prawirohardjo,
2005)
3.
- AKDR Non-hormonal
Pada saat ini AKDR telah memasuki
generasi ke-4. Karena itu berpuluh-puluh macam AKDR telah dikembangkan. Mulai
dari genersi pertama yang terbuat dari benang sutra dan logam sampai generasi
plastik(polietilen) baik yang diambah obat maupun tidak.
>>
Menurut bentuknya AKDR dibagi menjadi
1
Bentuk terbuka (oven device)
Misalnya: LippesLoop, CUT, Cu-7.
Marguiles, Spring Coil, Multiload,Nova-T
2
Bentuk tertutup (closed device)
Misalnya: Ota-Ring, Atigon, dan
Graten Berg Ring.
b >>
Menurut Tambahan atau Metal
1
Medicated IUD
Misalnya: Cu T 200, Cu T 220, Cu T
300, Cu T 380 A, Cu-7, Nova T, ML-Cu 375
2 Un
Medicated IUD
Misalnya: Lippes Loop, Marguiles,
Saf-T Coil, Antigon.
IUD yng banyak dipakai di Indonesia
dewasa ini arijenis Un Medicated yaitu Lippes Loop dan yang dari jenisMedicated
Cu T, Cu-7, Multiload dan Nova-T.
Pada jenis Medicated IUD angka yang
tertera dibelakang IUD menunjukkanluasnya kawat halus tembaga yang ditambahkan,
misalnya Cu T 220 berarti tembaga adalah 200mm2
2 IUD
yang mengandung hormonal
a
Progestasert-T = Alza T
Panjang
36mm, lebar 32mm, dengan 2 lembar benang ekor warna hitam.Mengandung 38 mg
progesteron dan barium sulfat, melepaskan 65mcg progesteron per hari. Tabung
insersinya berbentuk lengkung, Daya kerja :18 bulan. Teknik insersi: plunging.
(modified withdrawal)
L LNG-20
Mengandung 46-60mg Levonorgestrel, dengan pelepasan 20mcg per hari, Sedang
diteliti di Finlandia. Angka kegagalan /kehamilan sangat rendah: ‹0,5 per 100
wanita per tahun. Penghentian pemakaian oleh karena persoalan-persoalan
perdarahan ternyata lebih tinggi dibandingkan IUD lainnya, karena 25% mengalami
amenore atau perdarahan hait yan sangat sedikit.
Selasa, 05 Mei 2015
Langganan:
Postingan (Atom)